Senin, 26 November 2012

Jadwal Perkuliah Humas

Jadwal Perkuliahan 2012/2013
KELAS
HARI
MATA KULIAH
WAKTU
RUANG

1 PR
Selasa
Teknik dan Negosiasi
3/4
K132

1 PR
Selasa
Aspek Hukum Humas
6/7
K132

1 PR
Selasa
Sosiologi Komunikasi
8/9/10
K135

1 PR
Rabu
Statistik
2/3
K135

1 PR
Rabu
Eksternal Relation
5/6
K133

1 PR
Rabu
Ide dan Gagasan
8/9
K135

1 PR
Kamis
Psikologi Komunikasi
4/5
J542

1 PR
Sabtu
Internal Relation
7/8
K132

1 PR
Sabtu
Penulisan Naskah
9/10
K132








 
PENULISAN NASKAH HUMAS PR

Definisi Humas  (Public Relation)
Menurut : 

1.       John E.Marstone
 Public  relation adalah kegiatan komunikasi persuasive dan terencana yang di disain untuk mempunyai public yang signifikan
  
2.       Cultip, Center dan broom
Public relation adalah fingsi manajemen yg membangun dan mempertahankan hubungan yang baik dan bermanfaat antara organisasi dengan public yang mempengaruhi kesuksesan atau kegagalan organisasi tersebut 

3.       H. Frazier moore
Public Relation adalah suatu filsafat social dari managemen yamg dinyatakan dlm kebijak sanaan beserta pelaksanaannya, yang melalui interpretasi yg peka mengenai peristiwa2 berdasarkan pada komunikasi dua arah dengan publicnya, berusaha untuk memperoleh saling …. Dan itikat baik.

# UNSUR DASAR HUMAS

Tiga unsure dasar Humas :
  • 1.       Humas berdasarkan pada filsafat social manajemen, filsafat manajemen tersebut pada organisasi perusahaan konsepnya dilandasi dasar pemikiran bahwa tujuan utama perusahan bukanlah untuk menguntungkan para pemegang saham saja tetapi menguntungkan konsumen, pemsok penyalur komunitas, sekitarnya dan karyawan.
  • 2.       Humas adalah suatu filsafat social yang diungkapkan dalam keputusan kebijaksanaanSetiap lembaga memiliki kebijaksanaan yang menetapkan sejumlah tindakan yang harus di ikuti dalam kegiatan penciptaan kebijaksanaan ini meliputi sejumlah fungsi merupakan tanggung jawab dari manajemen keputusan2 kebijaksanaan akan mencerminkan kepentingan public dari organisasi itu.
  • 3.       Humas adalah tindakan sebagai akibat dari kebijaksanaan yang sehat.Pernyataan kebijaksanaan meskipun mencerminkan maksud manajemen untuk melayani kepentingan public tidaklah cukup, kebijaksanaan itu haruslah diungkapkan dalam tindakan2 yg sesuai dengan kebijaksanan itu.




 Contoh Press Realese



 
Press Realese
(24 - 11 - 2012)


Terang Maju
02188852013
Direktur
085719025135






Dua tahun PT. TERANG MAJU telah mampu memberikan pelayanan yang memuaskan bagi para klien kami sesuai bidang keahlian dan jasa yang kami tawarkan.

Guna terus memberikan pelayanan yang baik dan memuaskan, maka PT. TERANG MAJU memutuskan untuk membuka kantor cabang baru agar terus dapat meningkatkan kinerja aperusahaan dalam memberikan pelayanan yang lebih baik kepada para klien kami.

Pembukaan kantor cabang baru PT. TERANG MAJU 2 di Bekasi akan dilaksanakan pada :

Hari : Kamis
Tanggal : 14 April 2013
Jam : 08.00 WIB
Tempat : Jln. Jendral Sudirman No. 42 Gedung Cempaka Lt. 112 Bandung
Acara : Peresmian kantor cabang baru PT. TERANG MAJU 2

Dengan dibukanya kantor cabang baru ini kami mengemban tanggung jawab untuk bisa meningkatkan pelayanan yang lebih baik lagi dari hari ke hari sesuai dengan cita-cita kami dalam menjadikan PT. TERANG MAJU 2 untuk menjadi salah satu yang terbaik dalam bidang pelayanan kami.